Blog HR, Payroll, BPJS & PPh 21

Berita, Artikel, Tips & Trik seputar Software HRIS, Human Resources, Payroll, Pajak PPh 21, Absensi, BPJS Ketenagakerjaan dan BPJS Kesehatan

x

Manajemen data yang baik dan proses lebih praktis dari Software HRIS membuat pekerjaan dapat dilakukan dengan lebih cepat. Selain itu data yang ada dapat digunakan oleh perusahaan untuk keperluan analisa ataupun kepentingan lainnya yang bersifat strategis. Performance Management Module adalah salah satu additional module yang dimiliki Sigma HRIS untuk membantu perusahaan dalam menjalankan proses penilaian kinerja karyawan.

diperlukan adanya aplikasi HRIS yang membantu perusahaan meningkatkan kinerja dan produktivitas karyawan. Contohnya bagian sales dan marketing yang menjadi salah satu ujung tombak di perusahaan. software HRIS, Sigma HRIS dapat menghadirkan solusi untuk mengatasi kendala tersebut. Mari simak infonya

25 Mar 2022 - HRIS Software, Kehadiran

Salah satu faktor yang perlu ditentukan sebelum perusahaan menggunakan sistem HR adalah sistem penggajian yang akan digunakan. Kompleksitas dalam penentuannya dipengaruhi oleh berbagai faktor. Salah satunya adalah jumlah karyawan, jika suatu perusahaan memiliki karyawan yang relatif sedikit, tentu sistem gaji karyawan yang digunakan tentulah tidak terlalu kompleks.

27 Des 2021 - HRIS Software, Penggajian

Dalam melakukan kegiatan operasional HR dan Payroll sering kali banyaknya pekerjaan yang menumpuk dan diharuskan pengerjaannya dilakukan dalam waktu yang relatif singkat. Maka solusi untuk saat ini yaitu dengan menggunakan Software HRIS akan membantu bagian HR dan Payroll mengolah dan menghitung gaji karyawan dengan cepat, akurat dan lebih efisien.

Di era teknologi yang berkembang saat ini, banyak sekali proses-proses yang masih dilakukan secara manual. Misalnya dengan menghitung take home pay karyawan. Sebelum kita membahas cara menghitungnya, maka kita perlu tahu apa itu Take Home Pay (THP). THP merupakan upah yang diterima atau dibawa pulang oleh pekerja yang berisi pendapatan rutin ataupun incidental yang merupakan hak karyawan yang telah disepakati sebelumnya berdasarkan Perjanjian Kerja, Peratu

19 Jul 2021 - HRIS Software, Penggajian

Pada zaman yang secanggih ini masih banyak perusahaan yang mengelola Business Travel secara manual. Untuk perusahaan dengan frekuensi perjalanan dinas yang rendah mungkin tidak terlalu bermasalah, namun untuk perusahaan yang karyawannya sering melakukan perjalanan dinas cukup sulit untuk mengelolanya secara manual.

Seperti yang kita ketahui bersama absensi merupakan hal yang sangat penting yang tidak hanya untuk karyawan tetapi tentu saja untuk perusahaan. Absensi biasa menjadi tolak ukur bagi perusahaan untuk menjadi salah satu faktor untuk mengukur kinerja produktifitas karyawan. dan bagi karyawan tak jarang, absensi sangat berpengaruh pada komponen gaji variable / tidak tetap. Kemudian saat ini banyak sekali absensi mobile maupun absensi finger print, lalu simak h

Pengaturan shift kerja, kehadiran, permohonan izin/cuti, dan juga lembur dengan dilakukan dengan mudah dan cepat. Setiap karyawan dapat mengajukan permohonan kehadiran secara pribadi dan mengelola kehadirannya, dimanapun dan kapanpun bahkan lewat gadget masing-masing. Dan dapat membantu HRD untuk menciptakan jadwal kerja yang optimal, pengontrolan kehadiran, pengelolaan ijin dan cuti serta menghindari kesalahan shift.

03 Nov 2020 - HRIS Software, Kehadiran

Pada artikel Insentif Kehadiran Untuk Menunjang Produktivitas Perusahaan kita sudah membahas hal – hal yang berkaitan dengan insentif kehadiran. Lalu dibagian kedua ini akan lebih fokus kepada jenis-jenis insentif kehadiran yang biasa diterapkan oleh perusahaan. Sebagaimana yang sudah dijelaskan sebelumnya, Insentif Kehadiran yang akan diterapkan harus tepat sasaran yang sesuai dengan masalah yang terjadi diperusahaan.

Seperti yang kita ketahui bersama proses payroll atau penggajian merupakan proses penting dalam perusahaan. Dan tentu saja tiap perusahaan memiliki struktur penggajian serta kebijakan yang berbeda-beda. Software payroll sebaiknya juga mudah dipakai, mudah dipahami serta memiliki tampilan yang menarik dan tentu saja didukung dengan proses yang cepat.Karena tujuan software payroll adalah mempermudah pekerjaan bagian HRD dan Payroll serta memudahkan pelaporan

25 Feb 2020 - HRIS Software, Penggajian

Payroll pada perusahaan merupakan suatu sistem yang formulanya terdiri dari beberapa parameter, mulai dari data detail karyawan, data kehadiran, hingga data nilai gaji yang jika dikalkulasi akan menghasilkan laporan pembayaran gaji, laporan BPJS, PPh 21 dan lain-lain. Tingkat kompleksitas payroll diperusahaan memang cukup beragam, tergantung kondisi dan kebijakan yang diterapkan oleh perusahaan

28 Okt 2019 - HRIS Software, Penggajian

Setiap perusahaan pasti mempunyai karyawan yang akan dibayar gajinya baik itu setiap bulan, mingguan atau bulanan. Untuk menunjang fungsi ini, maka perusahaan tentunya mempunyai suatu departemen/divisi yang mempunyai tugas untuk menyusun sistem gaji internal perusahaan yang berguna dalam melakukan perhitungan gaji seperti kebijakan, formula perhitungan, maupun peraturan perusahaan.

22 Okt 2019 - HRIS Software, Penggajian

1234

Sigma HRIS

All-In-One HRIS Solution

Follow Us

Semua berita terbaru akan kami update pada halaman Facebook & LinkedIn.

 

Popular Post

Categories

Recent Post